Gejala Malaria

Penyakit Malaria



Malaria adalah penyakit yang sebabkan oleh parasit bernama plasmodium. Penyakit ini di tularkan melalui gigitan nyamuk malaria bernama anopheles. Nyamuk anopheles banyak terdapat pada daerah beriklim sedang, khususnya di benua Afrika dan India, termasuk juga di Indonesia Papua Nugini. Di dalam tubuh manusia parasit Plasmodium akan berkembang biak di organ hati kemudian menginfeksi sel darah merah, akhirnya menyebabkan penderita mengalami gejala-gejala malaria seperti seperti influenza. Bila tidak di obati maka akan menjadi parah serta dapat terjadi komplikasi dan berujung pada kematian.

Sampai saat ini ada 4 jenis plasmodium yang mampu menginfeksi manusia antara lain :



  • Plasmodium vivax.
  • Plasmodium malariae.
  • Plasmodium ovale.
  • Plasmodium falciparum.



Gejala Malaria.

Gejala dari malaria biasanya mirip dengan flu biasa, Seperti demam, menggigil, nyeri otot persendian, sakit kepala serta Penderita juga akan mengalami mual, muntah, batuk serta diare. sedangkan Gejala khas untuk penyakit malaria adalah adanya siklus menggigil, demam serta berkeringat berulang-ulang, dan gejala lainnya seperti kulit berwarna kuning akibat rusaknya sel darah merah dan sel hati.

Dalam beberapa kasus, parasit penyebab malaria bisa bertahan dalam tubuh manusia selama beberapa bulan. Sementara itu infeksi akibat parasit Plasmodium falciparum biasanya lebih serius dan lebih mengancam nyawa. Sehingga ketika merasakan gejala tersebut, penanganan dokter lebih awal sangat di sarankan.

Penularan Malaria.

Proses penularan malaria terhadap manusia adalah melalui nyamuk anopheles betina. Ketika nyamuk menggigit seseorang yang terinfeksi malaria, nyamuk tersebut menyedot parasit, parasit gametocytes. Parasit tersebut menyelesaikan siklus pertumbuhan di dalam tubuh nyamuk, kemudia merambat ke kelenjar ludah nyamuk. Pada saat menggigit anda, nyamuk ini menyuntikkan parasit ke aliran darah anda menuju hati kemudian melipat gandakan diri.
Penularan lain berupa penularan dari wanita hamil ke janin. Malaria juga dapat menular melalui transfusi darah.

Yang berisiko mengalami Penyakit malaria antara lain ;


  • Anak-anak juga bayi.
  • Pendatang dari wilayah yang tanpa malaria.
  • Wanita hamil dan janinnya.

Jika anda masuk ke daerah endemis malaria, Minumlah obat pencegahan secara teratur untuk memnghindari terkena penyebaran penyakit malaria. Ini untuk memastikan bahwa obat tetap dalam konsentrasi yang cukup dalam tubuh untuk melawan parasit.




Mencegah dan mengobati Malaria Dengan Anti Malaria Herbal

Anti malaria kapsul merupakan produk herbal wootekh yang khusus mengobati atau mencegah penyakit malaria menjadi parah. 

Untuk informasi serta pertanyaan

Obat Pelangsing herbal membantu proses diet

Linar : 082188340091

Linar Wootekh Sulawesi Menyediakan : obat pelangsing badan herbal dan produk herbal lainnya


Peringatan !!
Product palsu telah beredar di pasaran, Konsultasilah sebelum membeli, Jangan tertipu karna murah.

Wootekh sulawesi menyediakan : berbagai macam produk herbal wootekh seperti obat pelangsing, obat pelangsing herbal, obat pelangsing badan, obat hipertensi, obat kuat, dan produk lain untuk kesehatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar